SURABAYA lintasjatimnews – Hari raya idul fitri sering kali dimanfaatkan untuk mudik kekampung halaman namun bagi yang tidak mudik mereka memilih menghabiskan waktu untuk mengunjungi lokasi seperti wisata perahu kalimas Surabaya.
Wisata perahu kalimas sudah lama ada, tetapi pas momen lebaran banyak warga Surabaya yang melirik wisata perahu kalimas sabagai tempat wisata yang murah meriah.
Lokasi wisata seperti yang ada dihari ke dua lebaran selasa hingga siang hari ada sekitar 100 lebih penumpang mayoritas warga surabaya yang naik perahu kalimas, salah satunya rohim warga sidotopo surabaya. yang memilih menghabiskan waktu lebaran bersama istri dan anaknya yang sekitar usianya masih 5 tahunan 03/05/2022
Sementara itu mas feri murgianto kordinator wisata perahu kalimas mengatakakan mesti belum bisa dikatakan ramai namun jumlah penumpang dihari ke dua lebaran ini dua kali lipat dibandingkan saat hari H lebaran senin kemarin, dari pagi sampai sore ada sekitar 100 an penumpang hari ini sampai sekitar pukul 13:00 wib mulai ramai pengunjung 225 an tiket terjual ungkap mas feri
Untuk masyarakat yang ingin mengisi liburan lebaran dengan naik wisata perahu kalimas ini hanya merogo kocek 4000 ribu rupiah per penumpang yang naik perahu akan diminta memakai rompi pelampung yang sudah tersedia demi keamanan penumpang yang naik perahu.
Reporter : Eko